PENGANTAR ILMU PERTANIAN
Penulis :
Yunus Arifien
Rivandi Pranandita Putra
Dyah Budibruri Wibaningwati
Putri Tipa Anasi
Andi Masnang
Fathan Hadyan Rizki
Adam Rahman Suradi
Rina Rismaya
Leni Marlina
Sari Anggarawati
Riry Prihatini
Sunardi
Etty Indrawati
ISBN : 978-623-5383-08-8
Editor : Mila Sari, S.ST, M.Si
Penyunting : Tri Putri Wahyuni, S.Pd
Desain Sampul dan Tata Letak : Salsabila Syafni Aulia, Amd
Penerbit : PT. GLOBAL EKSEKUTIF TEKNOLOGI
Anggota IKAPI No. 033/SBA/2022
Buku ini membahas tentang :
Konsep Pertanian, Pertanian dan Lingkungan, Sejarah Pertanian, Cuaca, Iklim dan Unsur-unsurnya, Daur Hara Kehidupan, Perkembangan dan Perlindungan Tanam, Sapta Usahatani, Pangan dan Gizi, Teknologi Pascapenen dan Pengolahan, Agribisnis dan Agroindustri, Bioteknologi Pertanian, Visi Pertanian Abad 21 dan Sistem Pertanian Terpadu
10 Mei 2022 / Get Press
Review on Google Play Book